Xiaomi Mijia Electric Pump, Kompresor Portabel Sebesar Power Bank

Sabtu, 20 Februari 2021 - 15:00 WIB
click to zoom

Tekanan angin di ban mobil harus sesuai , tidak direkomendasikan terlalu keras atau sebaliknya, kurang angin. Karena itu, membawa pompa ban darurat sangat penting.

Pengguna memang bisa mengetahui tekanan angin ban mobil dengan mencermati Informasi Tekanan Ban (Tire-Loading Information) yang biasanya berada di frame pilar pintu depan kanan mobil (pintu pengemudi).

BACA JUGA :

VIETNAM AKAN JUAL DUA MOBIL LISTRIK KE AMERIKA SERIKAT PENTINGNYA PAKAI PELUMAS YANG SESUAI DENGAN TIPE MESIN

Pengemudi harus memiliki alat pengecekan tekanan angin. Memang ada sejumlah mobil yang sudah dibekali sensor TPMS (Tire Pressure Monitoring System). Tapi, hanya terbatas pada mobil-mobil tertentu saja. Padahal selalu mengetahui berapa tekanan angin ban mobil sangat penting. Selengkapnya simak infografis.

(puq)
Dapatkan berita terbaru, follow WhatsApp Channel SINDOnews sekarang juga!