Inilah Daftar Lengkap Kekayaan 6 Menteri Baru Hasil Reshuffle

Kamis, 24 Desember 2020 - 17:00 WIB
click to zoom
click to zoom
Presiden Joko Widodo (Jokowi) telah melantik enam menteri baru di Kabinet Indonesia Maju. Enam menteri tersebut Tri Rismaharini yang didapuk menjadi Menteri Sosial, mantan Wakil Gubernur DKI Jakarta Sandiaga Salahuddin Uno sebagai Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif.

Kemudian, Wakil Menteri BUMN Budi Gunadi Sadikin menjadi Menteri Kesehatan, Yaqut Cholil Qoumas sebagai Menteri Agama, Wakil Menteri Pertahanan Sakti Wahyu Trenggono menjadi Menteri Kelautan dan Perikanan, dan Duta Besar Indonesia untuk AS Muhammad Lutfi sebagai Menteri Perdagangan.

BACA JUGA :

JOKOWI LANTIK ENAM MENTERI BARU KABINET INDONESIA MAJU RISMA, DIPERCAYA JOKOWI JADI MENTERI SOSIAL KARENA BIROKRAT ULUNG

Berdasarkan pengumuman Laporan Harta Kekayaan Penyelenggara Negara (LHKPN ) pada situs https://elhkpn.kpk.go.id, enam orang menteri baru pada Kabinet Indonesia Maju pernah melaporkan harta kekayaannya ke Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK).
(udi)
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!