GeNose Jadi Modal Indonesia Hadapi Pandemi Covid-19
Senin, 14 Desember 2020 - 07:00 WIB
Inovasi alat tes Covid-19, GeNose, hasil penelitian tim Universitas Gadjah Mada (UGM) menjadi modal Indonesia untuk makin kuat dan mandiri menghadapi pandemi. Namun temuan ini harus segera diperkuat dengan publikasi ilmiah hingga izin edar agar cepat bermanfaat.
GeNose menjadi terobosan besar Indonesia dan melengkapi berbagai temuan ilmuwan Tanah Air lainnya seperti ventilator, robot sterilisasi ruangan, alat tes antigen dan pengembangan vaksin Merah Putih. GeNose diprediksi mampu menghemat biaya dan memangkas waktu tes Covid-19.
BACA JUGA :
4 LANGKAH PENANGANAN DISTRIBUSI SETELAH VAKSIN COVID-19 DATANG MAU SUNTIK VAKSIN COVID-19, SIMAK HARGA LENGKAPNYA DI SINI
Alat tes hasil temuan tim peneliti UGM yang dimotori Prof Kuwat Triyana ini menggunakan sampel embusan napas untuk mendeteksi seseorang terpapar Covid atau tidak. Untuk mengetahui hasil tes napas ini, GeNose hanya memerlukan waktu 80 detik. Simak infografis.
GeNose menjadi terobosan besar Indonesia dan melengkapi berbagai temuan ilmuwan Tanah Air lainnya seperti ventilator, robot sterilisasi ruangan, alat tes antigen dan pengembangan vaksin Merah Putih. GeNose diprediksi mampu menghemat biaya dan memangkas waktu tes Covid-19.
BACA JUGA :
4 LANGKAH PENANGANAN DISTRIBUSI SETELAH VAKSIN COVID-19 DATANG MAU SUNTIK VAKSIN COVID-19, SIMAK HARGA LENGKAPNYA DI SINI
Alat tes hasil temuan tim peneliti UGM yang dimotori Prof Kuwat Triyana ini menggunakan sampel embusan napas untuk mendeteksi seseorang terpapar Covid atau tidak. Untuk mengetahui hasil tes napas ini, GeNose hanya memerlukan waktu 80 detik. Simak infografis.
(vid)