China Akhirnya Beri Ucapan Selamat pada Biden dan Harris
Sabtu, 14 November 2020 - 07:00 WIB
Presiden Amerika Serikat (AS) terpilih Joe Biden yang memenangkan pemilu 3 November mendapat ucapan selamat dari China. Ucapan selamat itu diberikan sepekan setelah Biden mengumpulkan cukup suara untuk menang. Presiden AS Donald Trump belum mengakui kemenangan Biden dan masih mengajukan gugatan hukum.
“Kami menghormati pilihan rakyat Amerika. Kami mengucapkan selamat kepada Biden dan Harris ,” ungkap juru bicara Kementerian Luar Negeri (Kemlu) China Wang Wenbin saat konferensi pers rutin.
BACA JUGA :
TRUMP PECAT BOS PENTAGON, PERSIAPAN KUDETA MILITER?
JOE BIDEN TUNJUK RON KLAIN JADI KEPALA STAF GEDUNG PUTIH
Wang menambahkan, "Kami memahami hasil pemilu AS akan ditentukan sesuai dengan hukum dan prosedur AS." Penolakan Trump untuk menerima kekalahannya telah menempatkan Beijing dalam posisi yang canggung.
Simak Infografis
“Kami menghormati pilihan rakyat Amerika. Kami mengucapkan selamat kepada Biden dan Harris ,” ungkap juru bicara Kementerian Luar Negeri (Kemlu) China Wang Wenbin saat konferensi pers rutin.
BACA JUGA :
TRUMP PECAT BOS PENTAGON, PERSIAPAN KUDETA MILITER?
JOE BIDEN TUNJUK RON KLAIN JADI KEPALA STAF GEDUNG PUTIH
Wang menambahkan, "Kami memahami hasil pemilu AS akan ditentukan sesuai dengan hukum dan prosedur AS." Penolakan Trump untuk menerima kekalahannya telah menempatkan Beijing dalam posisi yang canggung.
Simak Infografis
(mad)