Kehebatan Rudal Balistik DF-31 China yang Bikin AS Ketar-ketir

Minggu, 29 September 2024 - 17:00 WIB
click to zoom

China sukses membuat kejutan setelah berhasil melakukan uji coba peluncuran rudal balistik antarbenua DF-31.

Baca juga: Sekali Tembak, Roket Iron Dome Seharga Mobil Mewah

Rudal ini terbukti mampu menempuh jarak 12.000 Km dari lokasi peluncurannya di Hainan.

Baca juga: 5 Senjata Baru Rusia, Ada Drone Darat dan Robot Mirip Katak

Dengan jangkauan ini, DF-31 menghadirkan ancaman nyata bagi Amerika Serikat karena mampu mencapai wilayah sekutu Taiwan tersebut. Selengkapnya simak infografis.

(vid)
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!