Dark Web: Dunia Tersembunyi di Balik Layar Internet

Selasa, 02 Juli 2024 - 15:00 WIB
click to zoom
click to zoom
Dark web adalah istilah yang seringkali dikaitkan dengan aktivitas ilegal. Namun, apa sebenarnya dark web itu? Siapa saja yang menggunakannya? Apa tujuan mereka? Dan bagaimana data pribadi bisa diperjualbelikan di sana?

Baca juga: Ada yang Berusia Belasan Tahun, Berikut Hacker Paling Terkenal

Data yang terkena serangan ransomware di Pusat Data Nasional Sementara (PDNS) 2 Surabaya tak bisa dipulihkan. Direktur Network & IT Solution PT Telkom Indonesia Tbk Herlan Wijanarko memastikan bahwa data yang sudah terkena ransom tidak bisa dipulihkan tapi sudah diamankan. Artinya, tidak dapat disalahgunakan. Ini karena kekhawatiran warganet terhadap kebocoran data yang kemudian dibagikan ke dark web.

Baca juga: Giliran Data BPJS Ketenagakerjaan yang Diduga Bocor

Pada Maret 2024, 73 juta data pribadi milik pelanggan atau mantan pelanggan AT&T bocor dan dibagikan di dark web. Informasi yang bocor termasuk alamat, nomor jaminan sosial, dan kode akses. Apa itu dark web? simak infografis.
(udi)
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!