Korea Utara dan Rusia Teken Pakta Saling Bantu Jika Diserang

Minggu, 23 Juni 2024 - 20:00 WIB
click to zoom

China enggan berkomentar atas langkah Rusia dan Korea Utara (Korut) yang meneken pakta pertahanan bersama yang mencakup klausul perjanjian saling bantu jika salah satu dari mereka diserang.

Baca juga: 5 Senjata Nuklir Rusia dan Korea Utara yang Paling Ditakuti

Klausul perjanjian pakta pertahanan bersama yang telah diteken Presiden Rusia Vladimir Putin dan pemimpin Korut Kim Jong-un beberapa hari lalu sejatinya mirip dengan Pasal 5 Perjanjian NATO.

Baca juga: Ada Indonesia, Berikut 7 Negara Terkaya di Asia versi IMF 2024

Para pakar mengatakan para pemimpin China kemungkinan besar khawatir atas potensi hilangnya pengaruh terhadap Korea Utara Kim Jong-un dan Putin menandatangani perjanjian tersebut. Selengkapnya simak infografis.

(vid)
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!