Riset Buktikan Otak T-Rex tak Secerdas Babon Namun seperti Buaya

Kamis, 02 Mei 2024 - 09:00 WIB
click to zoom
Meskipun penelitian tahun 2023 yang menggunakan tempurung otak bertulang untuk menyimpulkan kecerdasan dinosaurus menunjukkan bahwa Tyrannosaurus rex mungkin sama cerdasnya dengan babon, sebuah penelitian baru membantah klaim tersebut.

Baca juga: Di Hutan Angker Ini Harimau Jawa Konon Belum Punah

Penelitian baru yang dilakukan oleh tim ilmuwan internasional yang terdiri dari 11 orang ini menemukan bahwa metodologi yang digunakan dalam penelitian sebelumnya tidak dapat diandalkan, sehingga menghasilkan perkiraan yang salah tentang jumlah neuron dan ukuran otak.

Baca juga: Di Lelang Swiss, Kerangka T-Rex Trinity Terjual USD6,1 Juta

Seperti dilansir dari IFL Science, Selasa (30/4/2024), mereka menjelaskan bahwa endocast, cetakan rongga bagian dalam tempurung otak, tidak dapat disamakan dengan otak itu sendiri. Selengkapnya simak di infografis.
(udi)
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!