Berhenti selama 50 Tahun, AS Bakal Lanjutkan Misi ke Bulan
Minggu, 03 Desember 2023 - 13:02 WIB
Sudah lebih dari 50 tahun berlalu setelah misi Apollo terkahir, Amerika Serikat melalui NASA akan kembali menjalankan misi pendaratan ke Bulan. Ini akan dilangsungkan awal tahun 2024 mendatang.
Baca juga: Ular Boa Arab, Punya Mata Unik untuk Berburu Mangsa di Gurun Pasir
Melansir dari Science Alert, Jumat (1/12/2023) AS akan kembali mencoba mendaratkan pesawat ruang angkasa di Bulan pada tanggal 25 Januari. Namun pada misi kali ini AS tidak akan membawa siapa pun. AS akan menggunakan pesawat bernama Peregrine.
Baca juga: Buah-buahan yang Wajib Dihindari oleh Penderita Diabetes
Pesawat ini dikembangkan oleh perusahaan Astrobotic, dan akan membawa sejumlah alat untuk mempelajari lingkungan bulan sebagai antisipasi misi berawak Artemis NASA . Beberapa tahun yang lalu, NASA memilih untuk menugaskan perusahaan-perusahaan AS untuk mengirimkan eksperimen dan teknologi ilmiah ke Bulan melalui sebuah program yang disebut sebagai CLPS.
Selengkapnya lihat infografis
Baca juga: Ular Boa Arab, Punya Mata Unik untuk Berburu Mangsa di Gurun Pasir
Melansir dari Science Alert, Jumat (1/12/2023) AS akan kembali mencoba mendaratkan pesawat ruang angkasa di Bulan pada tanggal 25 Januari. Namun pada misi kali ini AS tidak akan membawa siapa pun. AS akan menggunakan pesawat bernama Peregrine.
Baca juga: Buah-buahan yang Wajib Dihindari oleh Penderita Diabetes
Pesawat ini dikembangkan oleh perusahaan Astrobotic, dan akan membawa sejumlah alat untuk mempelajari lingkungan bulan sebagai antisipasi misi berawak Artemis NASA . Beberapa tahun yang lalu, NASA memilih untuk menugaskan perusahaan-perusahaan AS untuk mengirimkan eksperimen dan teknologi ilmiah ke Bulan melalui sebuah program yang disebut sebagai CLPS.
Selengkapnya lihat infografis
(rei)