Hamas Diduga Serang Israel Pakai Senjata AS yang Dikirim ke Ukraina
Senin, 09 Oktober 2023 - 13:29 WIB
Beberapa senjata yang digunakan Hamas untuk Operasi Badai al-Aqsa terhadap Israel diduga berasal dari Amerika Serikat (AS) yang dikirim ke Ukraina. Dugaan itu disampaikan Anggota Parlemen Partai Repulik Marjorie Taylor Greene pada hari Minggu.
Baca juga: Intelijen: Teknologi Hamas Canggih, Tak Terdeteksi Radar Israel
Menurutnya, Washington harus bekerja sama dengan Israel untuk menyelidiki asal-usul persenjataan yang digunakan kelompok perlawanan Palestina tersebut.
Baca juga: Ratusan Tewas, Hamas Tunjukkan Kelemahan Iron Dome Israel
Operasi Badai al-Aqsa, yang dimulai dengan tembakan ribuan roket dan disusul dengan penyusupan milisi bersenjata Hamas ke kota-kota Israel, dimulai sejak Sabtu dini hari. Selengkapnya simak di infografis.
Baca juga: Intelijen: Teknologi Hamas Canggih, Tak Terdeteksi Radar Israel
Menurutnya, Washington harus bekerja sama dengan Israel untuk menyelidiki asal-usul persenjataan yang digunakan kelompok perlawanan Palestina tersebut.
Baca juga: Ratusan Tewas, Hamas Tunjukkan Kelemahan Iron Dome Israel
Operasi Badai al-Aqsa, yang dimulai dengan tembakan ribuan roket dan disusul dengan penyusupan milisi bersenjata Hamas ke kota-kota Israel, dimulai sejak Sabtu dini hari. Selengkapnya simak di infografis.
(udi)