ROCS Hai Shih Kapal Selam dengan Pengabdian Terlama dalam Sejarah
Selasa, 27 Oktober 2020 - 08:00 WIB
ROCS Hai Shih (SS-791) saat ini masuk dalam armada AL Taiwan. Berdasarkan catatan sejarah, ROCS Hai Shih resmi diakusisi pada 12 April 1973 dan hebatnya kapal selam diesel listrik ini masih akan terus digunakan hingga tahun 2026.
Lewat program upgrade senilai US$19 juta, ROCS Hai Shih dikatakan siap beroperasi dengan kondisi maksimal sampai tahun 2026. Itu semua mengukuhkan ROCS Hai Shih sebagai kapal selam yang paling lama beroperasi dalam sejarah.
BACA JUGA :
DRONE INDONESIA ELANG HITAM AKAN DIPADU AMUNISI PRESISI TURKI
LUSINAN RUDAL DITEMBAKAN CHINA DI LAUT CHINA SELATAN
ROCS Hai Shih itu sendiri, dimana sebelum diakuisisi Taiwan, kapal selam ini bernama USS Cutlass (SS-478) dan masuk kualifikasi Tench Class submarine. Dibangun menjelang akhir Perang Dunia II, sontak ROCS Hai Shih menjadi satu-satunya kapal selam Tench Class yang saat ini masih beroperasi.
Simak Infografis
Lewat program upgrade senilai US$19 juta, ROCS Hai Shih dikatakan siap beroperasi dengan kondisi maksimal sampai tahun 2026. Itu semua mengukuhkan ROCS Hai Shih sebagai kapal selam yang paling lama beroperasi dalam sejarah.
BACA JUGA :
DRONE INDONESIA ELANG HITAM AKAN DIPADU AMUNISI PRESISI TURKI
LUSINAN RUDAL DITEMBAKAN CHINA DI LAUT CHINA SELATAN
ROCS Hai Shih itu sendiri, dimana sebelum diakuisisi Taiwan, kapal selam ini bernama USS Cutlass (SS-478) dan masuk kualifikasi Tench Class submarine. Dibangun menjelang akhir Perang Dunia II, sontak ROCS Hai Shih menjadi satu-satunya kapal selam Tench Class yang saat ini masih beroperasi.
Simak Infografis
(mad)