Jangan Tertipu, Berikut Cara Membedakan Daging Sapi dan Babi

Jum'at, 12 Mei 2023 - 10:30 WIB
click to zoom
Ada beberapa cara membedakan daging sapi dan babi. Langkah ini bisa Anda lakukan apabila masih kurang yakin dengan daging yang akan dibeli.

Baca juga: Setara dengan Hummer, Ini Kecanggihan Mobil Buatan Iran

Daging sapi umumnya lebih banyak dijual di pasaran. Namun, tidak jarang daging babi juga diperjualbelikan. Sayangnya, seringkali terdapat oknum yang mencampur atau mengoplos daging sapi dengan daging babi.

Baca juga : 4 Cara Orang Kaya Dunia Hindari Kiamat

Oleh karena itu, penting bagi Anda untuk mengetahui cara membedakan daging sapi dan daging babi. Simak cara membedakannya pada infografis.
(vid)
Dapatkan berita terbaru, follow WhatsApp Channel SINDOnews sekarang juga!