SH-15, Truk Otonom China dengan Beragam Senjata Penghancur

Kamis, 27 April 2023 - 21:33 WIB
click to zoom

Ketakutan Amerika Serikat dan negara barat terhadap China cukuplah beralasan, pasalnya China saat ini tak menguasai industri otomotif komersial semata, namun juga kendaraan perang .

Baca juga: Marauder Mark 2, Truk Tempur Anti Ranjau Bertenaga Badak

Angkatan Darat Pakistan akan menerima sejumlah truk dengan sistem senjata artileri medan SPH (Self-Propelled Howitzer) SH-15 dari China pada gelombang kedua. SH-15 merupakan versi ekspor dari PCL-181 tentara China yang dirancang dan diproduksi oleh perusahaan pertahanan China, NORINCO.

Baca juga: CFMoto 800NK, Motor Naked China dengan Top Speed Gila

Seperti dilansir dari Military-today, sebagai platformnya adalah truk Taian GM 6×6 dengan bobot total 28 ton. Kendaraan dibekali mesin diesel berdaya 520 hp, kecepatan maksimumnya 90 km/jam dengan jangkauan operasi hingga 500 km.

(puq)
Dapatkan berita terbaru, follow WhatsApp Channel SINDOnews sekarang juga!