Perbedaan Sistem Rudal S-400 dan S-500 Rusia

Sabtu, 01 April 2023 - 14:00 WIB
click to zoom
Rusia menjadi salah satu negara besar dengan kekuatan militer yang mumpuni. Berstatus sebagai salah satu kekuatan nuklir dunia, negara ini sangat diperhitungkan negara-negara Barat yang saat ini sedang berseteru dengannya.

Baca juga : Rusia Tembak Jatuh Helikopter Mi-8 Ukraina

Tak hanya disokong jumlah tentaranya yang sangat banyak, Rusia juga memiliki banyak persenjataan militer canggih dengan kemampuan menakjubkan. Dari sekian banyak senjata itu, di antaranya adalah sistem pertahanan udara S-400 dan S-500.

Baca juga : Amerika Serikat Desak Warganya Tinggalkan Rusia

Kedua sistem rudal canggih itu sedang menjadi andalan pertahanan Moskow. Sistem S-400 bahkan telah dibeli beberapa negara, termasuk Turkiye yang merupakan anggota NATO. Selengkapnya Simak Infografis
(mad)
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!