Paket Sanksi Baru Disiapkan Uni Eropa untuk Rusia
Jum'at, 25 November 2022 - 13:00 WIB
Uni Eropa menyiapkan paket sanksi kesembilan bagi Rusia. Paket sanksi ini sebagai tanggapan atas serangan Moskow terhadap Ukraina, kata ketua Komisi Eropa, Ursula von der Leyen saat berkunjung ke Finlandia, Kamis (24/11/2022).
Baca juga : Ukraina Dihujani 65 Rudal Jelajah Rusia Dalam Sehari
“Kami bekerja keras untuk memukul Rusia di mana itu menyakitkan untuk menumpulkan lebih jauh kapasitasnya untuk berperang di Ukraina dan saya dapat mengumumkan hari ini bahwa kami bekerja dengan kecepatan penuh pada paket sanksi kesembilan,” kata von der Leyen.
Baca juga : Pentagon Didesak Kirim Drone Grey Eagle ke Ukraina
“Dan, saya yakin bahwa kami akan segera menyetujui pembatasan harga global minyak Rusia dengan G7 dan mitra utama lainnya. Kami tidak akan berhenti sampai Ukraina menang atas Putin dan perangnya yang melanggar hukum dan biadab,” lanjutnya. Selengkapnya Simak Infografis
Baca juga : Ukraina Dihujani 65 Rudal Jelajah Rusia Dalam Sehari
“Kami bekerja keras untuk memukul Rusia di mana itu menyakitkan untuk menumpulkan lebih jauh kapasitasnya untuk berperang di Ukraina dan saya dapat mengumumkan hari ini bahwa kami bekerja dengan kecepatan penuh pada paket sanksi kesembilan,” kata von der Leyen.
Baca juga : Pentagon Didesak Kirim Drone Grey Eagle ke Ukraina
“Dan, saya yakin bahwa kami akan segera menyetujui pembatasan harga global minyak Rusia dengan G7 dan mitra utama lainnya. Kami tidak akan berhenti sampai Ukraina menang atas Putin dan perangnya yang melanggar hukum dan biadab,” lanjutnya. Selengkapnya Simak Infografis
(mad)