Auto Nyenyak, Berikut 7 Cara Agar Cepat Tidur di Pesawat

Kamis, 22 September 2022 - 12:00 WIB
click to zoom
click to zoom
click to zoom
click to zoom
click to zoom
click to zoom
click to zoom
click to zoom

Sebagian orang punya kebiasaan susah untuk tidur nyenyak dalam pesawat. Ada juga yang butuh waktu karena tak bisa langsung lelap setelah memejamkan mata. Hal ini bisa jadi masalah jika melakukan perjalanan jauh, di mana tubuh harusnya bisa beristirahat dengan tenang agar tetap fit sampai di destinasi tujuan.

Baca juga: T ambah Pasukan di Ukraina, Putin Tarik dari Suriah

Penyebab orang susah tidur di pesawat beragam misalnya terganggu suara bising, kursi yang tak nyaman, perasaan gelisah, dan lainny

Berikut 7 cara agar cepat tidur di pesawat.

1. Hindar cemas dan stress

Dari awal menginjakkan kaki di pesawat mungkin berbagai macam pikiran negatif berkecamuk di benak Anda. Nah ini salah satu yang harus dihindari agar Anda tidak cemas apalagi stress. Kondisi ini dapat menyebabkan Anda sulit untuk tidur.

Baca juga: Daftar 7 Trofi Sepakbola yang Memiliki Harga Paling Mahal

2. Dengar Musik

Suara mesin mesin yang bising dapat menjadi alasan Anda susah tidur di pesawat . Anda dapat menyetel musik favorit di playlist handphone Anda untuk membuat suasana tenang dan rileks sehingga Anda bisa cepat tertidur.

(sam)
Dapatkan berita terbaru, follow WhatsApp Channel SINDOnews sekarang juga!