Menguak Biaya Pemakaman Super Mahal Ratu Elizabeth II

Senin, 19 September 2022 - 18:34 WIB
click to zoom
Selama sepekan terakhir, marak spekulasi di media massa dan media sosial, tentang kemungkinan biaya pemakaman Ratu Elizabeth II yang akan dibayar oleh negara.

Baca juga: 4 Tokoh Besar Dunia Asal Inggris, dari Ratu hingga Aktor

Itu artinya, para pembayar pajak Inggris yang akan membayar biaya pemakaman super mahal tersebut. Pemakaman kenegaraan untuk Ratu Elizabeth II, raja terlama di Inggris, akan diadakan pada Senin (19/9/2022) pukul 11.00 waktu setempat di Westminster Abbey London.

Baca juga: 2 Perhiasan Kesayangan Turut Dimakamkan Bersama Ratu Elizabeth II

Pemakaman Ratu Elizabeth telah bertahun-tahun dalam perencanaan dan kematiannya menerapkan rencana terperinci yang ditetapkan pada tahun 1960-an yang disebut Operasi Jembatan London, yang mencantumkan prosedur tepat yang dimulai beberapa saat setelah kematiannya dan berakhir dengan pemakamannya sepuluh hari kemudian. Selengkapnya lihat infografis.
(udi)
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!