Enam Julukan Bulan Syawal yang Penuh dengan Keistimewaan

Jum'at, 06 Mei 2022 - 21:00 WIB
click to zoom

Saat ini kita telah masuk di bulan Syawal dalam kalender Islam. Setelah melaksanakan ibadah puasa di bulan Ramadhan, juga banyak amalan yang dapat dilakukan di bulan Syawal ini.

Baca juga: 5 Tradisi Unik Perayaan Idul Fitri di Berbagai Negara

Selain penuh dengan amalan , bulan syawal juga memiliki beragam julukan, karena keistimewaaannya tersebut. Julukan apa saja?

Baca juga: Lebaran 2022, Perputaran Uang di Daerah Diperkirakan Rp42 Triliun

1. Bulan kembali ke fitrah

Setelah melaksanakan puasa Ramadhan selama sebulan penuh, maka pada bulan Syawal adalah bulan kembalinya umat Islam kepada fitrahnya, diampuni semua dosanya.

(puq)
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!