Keutamaan 10 Hari Terakhir dan Amalan Bulan Ramadan

Selasa, 19 April 2022 - 12:00 WIB
click to zoom

Para ulama mengatakan sepuluh hari terakhir bulan Ramadan merupakan fase itqun-minannar atau pembebasan dari api neraka. Sehingga banyak di antara kaum muslimin berlomba-lomba menghidupkan amalan demi meraih fadhillah tersebut.

Baca juga: Kehebatan Rudal Neptunus, Penghancur Kapal Perang Rusia

Rasulullah shallallahu 'alaihi wa sallam memberi perhatian khusus di 10 hari terakhir Ramadan ini. Beliau memaksimalkan segala bentuk ibadah dan amal saleh. Apa saja amalan yang dianjurkan pada 10 hari terakhir Ramadan?

Baca juga: Negara-Negara yang Tidak Diakui dan Tak Ada dalam Peta Dunia

Berikut amalan utama yang bisa dihidupkan kaum muslimin:’

Melakukan Iktikaf

Sebagaimana Hadis dari Ummul Mukminin Aisyah radhiallahu'anha, beliau berkata: "Sesungguhnya Nabi shallallahu 'alaihi wasallam melakukan iktikaf pada 10 malam terakhir di bulan Ramadan sampai Allah mewafatkan beliau, kemudian istri-istri beliau melakukan iktikaf setelahnya".

(sam)
Dapatkan berita terbaru, follow WhatsApp Channel SINDOnews sekarang juga!