Ibrahimovic Cetak Gol Ke-300 saat Selamatkan Milan dari Kekalahan

Minggu, 12 Desember 2021 - 16:00 WIB
click to zoom
Zlatan Ibrahimovic berhasil mencetak gol ke-300 selama merumput di liga-liga top Eropa. Catatan fenomenal itu muncul saat AC Milan bermain imbang 1-1 melawan Udinese dalam lanjutan Liga Italia 2021-2022, Minggu (12/12/2021) WIB.

Gol penyelamat Ibrahimovic di menit akhir membuat Milan selamat dari kekalahan. Torehan Ibrahimovic tersebut tidak termasuk 53 golnya di MLS bersama LA Galaxy dan 35 gol lainnya di Eredivisie bersama Ajax.

BACA JUGA :

HAL MENARIK DARI PELATIH TIMNAS SHIN TAE-YONG TAK BANYAK ORANG TAHU

HARRY KANE SENSASIONAL, INILAH 5 REKOR YANG DIUKIRNYA

Saat ini posisi pertama pencetak gol terbanyak di lima liga top Eropa masih dipegang Cristiano Ronaldo . Sejak Januari 2000, pemain berjuluk CR7 itu sudah menorehkan 483 gol. Simak infografis.
(vid)
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!