Dampak Pandemi, Ekonomi RI Resmi Minus 5,32% di Kuartal II/2020

Rabu, 05 Agustus 2020 - 12:49 WIB
click to zoom
Pademi virus corona menunjukkankan imbasnya pada perekonomian nasional. Data yang dirilis Badan Pusat Statistik (BPS) hari ini menunjukkan, pertumbuhan ekonomi Indonesia pada kuartal II/2020 mencapai minus 5,32% , Selasa (4/8/2020).

Angka ini jauh di bawah target pemerintah yang memproyeksi pertumbuhan mencapai 5,08%. Perekonomian mengalami kontraksi dalam sehingga tumbuh jauh lebih rendah dibandingkan dengan pertumbuhan ekonomi pada kuartal pertama yang masih mencapai 2,97% sedangkan pada kuartal kedua tahun 2019 mencapai 5,05%.

BACA JUGA :

DAFTAR NEGARA RESESI AKIBAT CORONA, DARI AMERIKA HINGGA SPANYOL BALI KEMBALI DIBUKA, PARIWISATA JUGA MENYANGKUT PENYELAMATAN EKONOMI

Saat ini pemrintah berupaya agar denyut ekonomi tetap berjalan. Hal ini bukanlah persoalan yang gampang dalam mendorong pertumbuhan ekonomi pada kuartal II/2020 . Kontraksi pertumbuhan ekonomi ini di kuartal II dikarenakan angka penularan virus corona yang terus memburuk.
(udi)
Dapatkan berita terbaru, follow WhatsApp Channel SINDOnews sekarang juga!