Banjir Permintaan, Adidas Kewalahan Sediakan Jersey CR7
Selasa, 07 September 2021 - 14:00 WIB
Permintaan untuk jersey replika dan original Manchester United melonjak usai mengumumkan Cristiano Ronaldo bakal memakai nomor punggung 7. Sponsor apparel klub, Adidas, kewalahan menyediakan jersey bagi The Red Devils.
Adidas kian kewalahan karena salah satu pabriknya di Vietnam tutup akibat pandemi Covid-19. Padahal, pabrik tersebut biasanya menyuplai 28% dari total produksi Adidas.
BACA JUGA:
3 ALGOJO TENDANGAN BEBAS PALING MEMATIKAN DI DUNIA
KLUB PENGHASIL PEMAIN TERBANYAK YANG MENANGKAN BALLON DOR
Tentu saja, perusahaan asal Jerman itu telah memiliki rencana cadangan terkait suplai jersey. Seorang juru bicara yang namanya dirahasiakan, memastikan pihaknya siap bekerja sama dengan Man United untuk mencari solusi.
Adidas kian kewalahan karena salah satu pabriknya di Vietnam tutup akibat pandemi Covid-19. Padahal, pabrik tersebut biasanya menyuplai 28% dari total produksi Adidas.
BACA JUGA:
3 ALGOJO TENDANGAN BEBAS PALING MEMATIKAN DI DUNIA
KLUB PENGHASIL PEMAIN TERBANYAK YANG MENANGKAN BALLON DOR
Tentu saja, perusahaan asal Jerman itu telah memiliki rencana cadangan terkait suplai jersey. Seorang juru bicara yang namanya dirahasiakan, memastikan pihaknya siap bekerja sama dengan Man United untuk mencari solusi.
(had)