Proyek KA Cepat Jakarta-Bandung Molor, Target Rampung Akhir 2022

Selasa, 28 Juli 2020 - 10:00 WIB
click to zoom
click to zoom
Geser layar untuk melihat slide berikutnya> >

Penyelesaian proyek kereta api (KA) cepat Jakarta-Bandung dipastikan mundur menjadi tahun 2022. Selain karena pengaruh pandemi virus corona (Covid-19), proyek ambisius tersebut juga masih terkendala pembebasan lahan di kawasan Bandung.

Target terbaru pem­ba­ngun­an proyek itu mun­dur setahun dari rencana semula rampung pada tahun depan seperti pernah diungkapkan oleh Menteri Per­hu­bungan Budi Karya Sumadi pada Februari lalu.

BACA JUGA :

MEMBANGUN KEPERCAYAAN DIRI MASYARAKAT UNTUK KEMBALI BERWISATA

HAGIA SOPHIA, LEBIH DARI SEKADAR TEMPAT IBADAH



Pembangunan proyek ter­se­but diharapkan bisa tepat waktu guna meng­hin­dari bengkaknya anggaran. Untuk itu, perlu upaya eks­tra agar PT Kereta Cepat Indonesia-China (KC­IC) selaku pengelola bisa me­menuhi target dua tahun ke depan . Simak data selengkapnya pada infografis.
(vid)
Dapatkan berita terbaru, follow WhatsApp Channel SINDOnews sekarang juga!